Source Code : Membuat Syntax Highlighter Pada Blogspot

Selamat hari Rabu menjelang Kamis, semua saudaraku di dunia maya.

Semoga kalian selalu dalam keadaan sehat serta di kaarunai kebahagian buat keluarga dan orang di sekitar anda. Pada kesempatan kali ini, saya akan posting tentang apa itu "Syntax Highlighter", yang umumnya digunakan oleh sebagian dari para blogger khususnya yang bertema pemrograman.
Okey....
Langsung saja, Syntax Highlighter adalah suatu metode yang menampilkan highlighter ( atau lebih disebut text berwarna ) pada penulisan bahasa pemrograman contohnya PHP, Html, SQL dan lainya.

Syntax Highlighter yang saya bicarakan di sini, di kembangkan oleh Alex Gorbatchev. Anda dapat mengunjungi website resminya di Alexgorbatchev

Bagi yang tidak sabar, langsung saja ikuti instalasi dari penggunaan Syntax Highlighter .
  1. Login ke Blogger dengan account anda
  2. Pastikan anda memilih menu "Template"
  3. Selanjutnya pilih pada "Edit HTML"
  4. Jangan lupa centang pilihan "Expand Template Widget"
  5. Kemudian cari kode </head> dan letakkan script kode berikut ini tepat di atasnya.
  6. 
    
    
    
    
    
    
    
    
  7. Setelah peng-copyan code selesai, lakukan save.
Itu merupkan panduan dari instalali ke dalam template Blog.
Dan untuk pemanggilan scriptnya tersebut adalah dengan berbagai metode.

1. Untuk script kode html :

<pre class="brush:html">

Sisipkan kode html anda di sini!

</pre>

2. Untuk script kode css :
<pre class="brush:css">

Sisipkan kode css anda di sini!

</pre>

3. Untuk script kode php :
<pre class="brush:php">

Sisipkan kode php anda di sini!

</pre>
Dan lain sebagainya sesuai kebutuhan anda.
Tinggal anda sendiri yang menentukan akan menampilkan untuk bahasa pemrograman yang ini anda tampilkan higtlightnya. Sedikit demi sedikit anda akan paham dan lancar akan pengunaan script tersebut. Semoga artikel ini bermanfaat bagi anda.

Tidak ada komentar :

Posting Komentar

tombol share icon
tombol kembali ke atas
Wait . . . !!!
tampilan ads aktif