Sintaks :
var txt = new String('String');
atau
txt = 'String';
atau
txt = 'String';
Berikut referensi lengkap mengenai Object String, yang mungkin berguna untuk anda.
String Object Methods
Methods | Deskripsi |
---|---|
charAt() | Mengembalikan karakter pada index tertentu |
charcodeAt() | Mengembalikan Unicode pada karakter tertentu |
concat() | Menggabungkan dua atau beberapa string |
fromChatCode() | Mengubah nilai Unicode ke karakter |
indexOf() | Mengembalikan nilai posisi pertama yang ditemukan didalam string |
lastIndexOf() | Mengembailkan nilai posisi terakhir yang ditemukan didalam string |
match() | Mencari match di antara expresi regular dan string dan mengembalikannya ke match tersebut |
replace() | Mencari nilai string tertentu atau ekspresi regular, dan mengembalikan dengan nilai yang baru |
search() | Mencari match diantara ekspresi regular dan string dan mengembalikan ke posisi match |
slice() | Ekstrak bagian dari string dan mengembalikan string yang baru |
split() | Split string ke array substring |
substr() | Ekstrak karakter dari string, dimulai dari posisi yang ditentukan dan melalui jumlah karakter tertentu |
substring() | Ekstrak karater dari string antara dua index tertentu |
toLowerCase() | Mengkonversi string ke huruf kecil |
toUpperCase() | Mengkonversi string ke huruf besar |
trim() | Menghappus whitespasi dari kedua ujung string |
valueOf() | Mengembalikan nilai primitive dari object string |
String HTML Wrapper Methods
Methods | Deskripsi |
---|---|
anchor() | Create anchor |
big() | Menampilkan string menjadi huruf besar |
blink() | Menaampilkan string berkedip |
bold() | Menampilkan string menjadi tebal |
fixed() | Menampilkan string menjadi fixed-pitch font |
fontcolor() | Menampilkan string ke warna tertentu |
fontsize() | Menampilkan sstring ke ukuran tertentu |
italics() | Menampilakan string miring |
link() | Menampilkan string sebagai hyperlink |
small() | Menampilkan string menjadi huruf kecil |
strike | Menampilkan string denagn dicoret |
sub() | Menampilakn string sebagai text subscript |
sup() | Menampilkan string sebagai text superscript |
Untuk contoh dari sintaks di atas akan berlanjut pada posting berikutnya.
Jadi tetap stay on web ini untuk mendapatkan sedikit pelajaran yang bermanfa'at.
Thank's ^_^
Tidak ada komentar :
Posting Komentar